Kisaran|pa-kisaran.go.id (26/5)

Diawal masuk kantor setelah libur Aidil Fitri 1441 H. tepatnya hari Selasa 26 Mei 2020, Pengadilan Agama Kisaran mengadakan acara halal bihilal. Acara ini dilaksanakan untuk lebih meningkatkan silatarurahim dan tali persaudaraan di antara aparatur Pengadilan Agama Kisaran baik ASN maupun Non ASN. Hala bihalal ini merupakan acara saling bermaf-maafan untuk menyambung kembali hubungan yang terputus dalam mewujudkan keharmonisan serta berbuat baik secara terus menerus.

Pada acara Halal bihalal ini, Bapak Drs. Ahmad Rasyidi memberikan ceramah singkat tentang halal bihalal menyampaikan yang pada intinya  bahwa salah satu syarat Allah mengampuni dosa-dosa hambanya yaitu selalu memberi  kemaafan kepada orang lain yang melakukan kesalahan kepadanya dan sebaliknya juga selalu meminta maaf jika  telah melakukan kesalalahan.

Ketua Pengadilan Agama Kisaran dalam bimbingan dan arahannya menyampaikan “dengan dilaksanakannya acara halal bihalal ini marilah kita semua terutama seluruh keluarga besar  Pengadilan Agama Kisaran untuk saling maaf memafkan jika ada kesalahan dan kekhilafan baik yang disengaja maupun yang tidak disengaja di antara kita  dan tetap menjaga persaudaraan dan kekompakan dalam mengemban serta menjalankan tugas di Pengadilan Agama Kisaran untuk mewujudkan pelayanan kepada masyarakat pencari keadilan”. (sahlan)

May 26, 2020 Artikel ini telah dilihat : ‘0’ kali
Pengadilan Agama Kisaran Laksanakan Descente Perkara Waris atas Permohonan Pengadilan Agama Medan
Kisaran | https://www.pa-kisaran.go.id Pengadilan Agama Kisaran melaksanakan descente dalam perkara ...
Pengajian Ramadhan di PA Kisaran: Tausyiah Tentang Pertanyaan di Padang Mahsyar
Kisaran | https://www,pa-kisaran.go.id Pengadilan Agama (PA) Kisaran menggelar kegiatan pengajian ...
Ketua PA Kisaran Ikuti Webinar Perlindungan dan Pemenuhan Nafkah Pasca Perceraian
Kisaran | https://www.pa-kisaran.go.id Ketua Pengadilan Agama (PA) Kisaran, Y.M. Ibu ...
PA Kisaran Serahkan Zakat Kepada Bazda Kabupaten Asahan
Kisaran | https://www.pa-kisaran.go.id Pengadilan Agama (PA) Kisaran menunaikan kewajiban zakat ...
Mediasi Berhasil Sebagian dalam Perkara Cerai Talak di Pengadilan Agama Kisaran
Kisaran | https://www.pa-kisaran.go.id Pengadilan Agama (PA) Kisaran menggelar mediasi dalam ...