Kisaran, 6 Juni 20016

Pengadilan Agama Kisaran melaksanakan Shalat Zhuhur bulan Ramadhan 1437 H di Mushallah PA Kisaran disertai dengan Tausyiah bakda Zhuhur yang diawali oleh Ketua pengadilan Agama Kisaran Bapak Drs. M. Ihsan MH, serta dihadiri oleh Wakil Ketua, para Hakim, Pejabat Fungsional dan Struktural serta para Pegawai dan honorer Pengadilan Agama Kisaran ;

Ramadhan_K1

Dalam Tausyiahnya Ketua mengucapkan selamat kepada seluruh pegawai untuk menjalani ibadah puasa 1437 H dan kita patut bersyukur diantara kita semua diberikan kesehatan sehingga dapat menemui dan menjalankan puasa pada bulan Ramadhan kali ini,  Ramadhan mendidik kita untuk tetap sabar, disiplin dan memenuhi tanggung jawab karena kewajiban puasa berlaku untuk kita semua muslim, puasa juga tidak menjadikan alasan untuk  tidak bekerja tetapi kita bekerja dan beribadah, shalat berjamaaah diiringi tausyiah ini adalah sebagai iringan kita berkerja tetapi disela-sela istirahat kita manfaatkan ibadah dan berbagai tausyiah untuk saling belajar, kiranya kegiatan kita ini mendapat dukungan kita semua ;

Rmdn_K2

diakhir Tausyiahnya Ketua berdoa kiranya Ramadhan kali ini akan membawa kita kepada ampunan, kemenangan dan kebersamaan hingga berbuka pada bulan Syawal 1437 H nantinya, Amin…

 

June 6, 2016 Artikel ini telah dilihat : ‘0’ kali
Pimpinan PA Kisaran Ikuti Rapat Koordinasi Wilayah PTA Medan
Kisaran | https://www.pa-kisaran.go.id Pimpinan Pengadilan Agama (PA) Kisaran menghadiri Rapat ...
PA Kisaran Ikuti Rapat Koordinasi dengan Biro Perencanaan Mahkamah Agung RI
Kisaran | https://www.pa-kisaran.go.id Pengadilan Agama (PA) Kisaran turut serta dalam ...
Pelaksanaan Descente di Desa Air Hitam oleh Majelis Hakim PA Kisaran
Kisaran | https://www.pa-kisaran.go.id Pengadilan Agama (PA) Kisaran melaksanakan kegiatan descente ...
CPNS PA Kisaran Seminarkan Rancangan Aktualisasi pada Kegiatan Latsar 2025
Kisaran | https://www.pa-kisaran.go.id Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Pengadilan Agama ...
Keberhasilan Mediasi Di PA Kisaran Kembali Bertambah
Kisaran | https://www.pa-kisaran.go.id Pengadilan Agama Kisaran kembali mencatat keberhasilan dalam ...
June 6, 2016