Jakarta – Humas : Ketua Mahkamah Agung Prof. Dr. H. M. Syarifuddin, SH., MH menghadiri upacara peringatan hari Bhayangkara ke 75 secara virtul, pada hari Kamis, 1/7/2021, bertempat digedung Tower lantai 2 Mahkamah Agung.
Upacara hari Bhayangkara ke 75 ini, dipimpin langsung oleh presiden RI dengan mengusung tema “Transformasi POLRI yang Presisi Mendukung Percepatan Penanganan Covid-19 untuk Masyarakat Sehat dan Pemulihan Ekonomi Nasional menuju Indonesia Maju”.
Terimakasih atas pengabdian yang luar biasa dalam melindungi dan mengayomi rakyat Indonesia. (Humas)
Sumber: Mahkamah Agung RI